Senin 12 Jun 2023 22:50 WIB

Stres dan Risiko Sakit Jantung

Stres merupakan faktor yang sangat penting dalam menyebabkan penyakit jantung.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

Stres ternyata tak hanya membuat orang menjadi tertekan dan depresi, tapi juga dapat memicu serangan jantung. Stres akut pun kini disebut-sebut menjadi penyebab serangan jantung daripada kronis. Stres akut dapat menyebabkan peningkatan adrenalin dan kadar hormon lain yang meningkatkan jantung dan tekanan darah. Itu juga membuat plak lebih rentan pecah...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement