Di antara isi kandungan Alquran adalah adanya janji-janji Allah SWT kepada hamba-Nya. Adanya beragam janji tersebut bisa membangkitkan energi positif bagi para hamba dalam menjalani setiap jengkal kehidupan, terutama saat dirundung cobaan yang menyesakkan dada. Yakin akan kebenaran janji Allah SWT melahirkan sikap optimistis dalam berbagai kondisi kehidupan. Dalam mengarungi...
Berita Lainnya