Artefak budaya diserahkan kembali ke Indonesia dalam sebuah upacara di Leiden, Belanda, Senin, (10/7/2023). (FOTO : AP Photo/Aleksandar Furtula)
Artefak budaya diserahkan kembali ke Indonesia dalam sebuah upacara di Leiden, Belanda, Senin, (10/7/2023). (FOTO : AP Photo/Aleksandar Furtula)
Artefak budaya diserahkan kembali ke Indonesia dalam sebuah upacara di Leiden, Belanda, Senin, (10/7/2023). (FOTO : AP Photo/Aleksandar Furtula)
Artefak budaya diserahkan kembali ke Indonesia dalam sebuah upacara di Leiden, Belanda, Senin, (10/7/2023). (FOTO : AP Photo/Aleksandar Furtula)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, LEIDEN -- Artefak budaya diserahkan kembali ke Indonesia dalam sebuah upacara di Leiden, Belanda, Senin, (10/7/2023).
Ratusan artefak itu terdiri atas 478 item budaya Indonesia dan Sri Lanka. Terdiri atas 335 barang emas dan perak yang dijarah oleh pasukan Belanda dari Pulau Lombok, Indonesia, pada tahun 1894.
Selain itu, empat patung dari Singosari, kerajaan Hindu Jawa di Jawa Timur dari abad ke-13, keris Sacred (belati) dari Klungkung di Bali, dan 132 objek seni modern dari koleksi Pita Maha.
sumber : AP Photo/Aleksandar Furtula
Advertisement