Asyura atau tanggal kesepuluh bulan Muharam merupakan hari istimewa, tidak hanya menurut ajaran Islam, tapi juga menurut ajaran agama samawi (langit) lainnya. Sejak Nabi Adam, Asyura telah memiliki sejarah tersendiri, karena setelah bertahun-tahun beliau memohon ampun atas kekhilafannya melanggar perintah Allah, baru pada hari Asyura, Allah menerima tobatnya. Demikian juga Nabi...
Berita Lainnya