Jumat 04 Aug 2023 11:30 WIB

Pikir Dulu Seribu Kali Sebelum Memukul Anak

Pukulan dan hukuman fisik membuat hubungan orang tua dan anak rusak secara permanen.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

Tidak sedikit orang tua yang menerapkan pola asuh yang mengandalkan pukulan atau hukuman fisik untuk mendisiplinkan anak. Hal demikian tidak dianjurkan oleh pakar sebab berbagai penelitian telah mengungkapkan dampak buruknya. Pakar pengasuhan anak Australia, Gen Muir, mengatakan bahwa pukulan dan hukuman fisik membuat hubungan orang tua dan anak rusak secara permanen....

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement