Sabtu 05 Aug 2023 19:35 WIB

In Picture: Lippo Malls Indonesia Raih Rekor MURI

Pusat Perbelanjaan Dengan Pameran UMKM Secara Berkelanjutan Peserta Terbanyak.

Rep: Tahta Aidilla/ Red: Yogi Ardhi

Wakil Direktur MURI Osmar Semesta Susilo, Executive Direktur PT. Lippo Malls Indonesia (LMI) Rita Yovita dan Direktur Lippo Mall Kemang Dimas Aditya Kusuma (dari kiri) saat menerima Rekor MURI Grup (FOTO : Republika/ Tahta Aidilla)

Lippo memperoleh penghargaan Pusat Perbelanjaan Dengan Pameran UMKM Secara Berkelanjutan Peserta Terbanyak (FOTO : Republika/ Tahta Aidilla)

Pengunjung meihat produk pada stan UMKM di Market Museum, Lippo Mall Kemang, Jakarta. (FOTO : Republika/ Tahta Aidilla)

Pengunjung berfoto didepan dekorasi Market Museum, Lippo Mall Kemang, Jakarta, Sabtu, (5/8/2023). Di Lippo Mall Kemang tercatat ada 178 pelaku umkm bergabung dalam Museum Market. (FOTO : Republika/ Tahta Aidilla)

Pengunjung melihat deretan stan UMKM dari tangga jalan di Market Museum, Lippo Mall Kemang, Jakarta, Sabtu, (5/8/2023). (FOTO : Republika/ Tahta Aidilla)

Pengunjung meihat produk disalahsatu stan makanan UMKM di Market Museum, Lippo Mall Kemang, Jakarta, Sabtu, (5/8/2023). (FOTO : Republika/ Tahta Aidilla)

Pengunjung meihat produk di stan makanan UMKM di Market Museum, Lippo Mall Kemang, Jakarta, Sabtu, (5/8/2023). (FOTO : Republika/ Tahta Aidilla)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --

Pengunjung berfoto didepan dekorasi Market Museum, Lippo Mall Kemang, Jakarta, Sabtu, (5/8/2023).

PT. Lippo Malls Indonesia (LMI),  menenerima  Rekor MURI Grup Pusat Perbelanjaan Dengan Pameran UMKM Secara Berkelanjutan Peserta Terbanyak .Kegiatan ini diselenggarakan di 35 mal yang dikelola LMI untuk memastikan masa depan yang kuat dan perbaikan berkelanjutan dalam perekonomian Indonesia.Pada tahun 2023, LMI kerjasama dengan menggandeng UMKM hingga Q2 tercatat sebanyak lebih dari 1000 UMKM.Pada tahun sebelumnya, tahun 2021 LMI mencatat telah bekerja sama dengan lebih dari 1.000 UMKM dengan menyiapkan area untuk melakukan pameran dan memasarkan produk-produk UMKM, serta bekerjasama dengan Dinas Pariwisata dan Lembaga Swadaya Masyarakat. Di Lippo Mall Kemang tercatat ada 178 pelaku umkm bergabung dalam Museum Market.

sumber : Republika
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement