Selasa 08 Aug 2023 09:30 WIB

Kontes Kecantikan di Indonesia, Ditolak Sejak 1935

Pelarangan kontes kecantikan diterapkan Orde Lama dan Orde Baru.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

Pada 1935, perempuan-perempuan di Jawa yang saat itu mulai punya kesadaran kebangsaan meradang. Saat itu, di Pasar Malam di Semarang digelar yang namanya “Concours Loerik-Kleeding” alias “Kompetisi Pakaian Lurik”. Pakaian ini semacam kebaya Jawa dengan motif lurik-lurik. Di Pasar Malam yang diadakan pengusaha Tionghoa itu, perempuan-perempuan diundang mengikuti kompetisi, kemudian...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement