Senin 16 Oct 2023 06:30 WIB

Agar Wudhu Lebih Sempurna, Baca Doa ini

Doa setelah wudhu akan menambah ketenangan hati.

Rep: Rossi Handayani/ Red: Erdy Nasrul
Berdoa (Ilustrasi)
Foto: Republika
Berdoa (Ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setiap Muslim pasti melaksanakan wudhu. Nah, agar wudhu tersebut menjadi lebih sempurna, alangkah baiknya membaca doa berikut ini.

Setelah berwudhu, Muslim dapat membaca doa yang telah dianjurkan. Doa ini juga meliputi perlindungan agar senantiasa menjadi Muslim yang bertobat dan menyucikan diri.

Baca Juga

Berikut Doa setelah Berwudhu:

أَشْهَدُ أَنْ لَا إلَهَ إِلَّا اللَّهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيكَ لَهُ وأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُو لُهُ، 

اَللَّهُمَّ اجْعَلْنِي مِنَ التَّوَّابِينَ وَا جْعَلْنِي مِنَ الْمُتَطَهِّرِ

"Asy-hadu alla ilaaha illallah wahdahu laa syarikalah wa asyhadu anna muhammadan 'abduhu wa rosuluh' allohummaj'alnii minattawwaabiina waj'alnii minal mutathohhirin".

"Aku bersaksi bahwa tiada ilah yang berhak diibadahi selain Allah Yang Maha Esa tidak ada sekutu bagiNya. Dan aku bersaksi bahwa Muhammad adalah hamba dan utusanNya. Ya Allah, jadikanlah aku termasuk golongan orang yang bertaubat dan mensucikan diri" hadits riwayat muslim. Adapun lafazh di atas adalah riwayat At-Tirmidzi. 

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement