Rabu 22 Nov 2023 08:24 WIB

Yordania Kerahkan Pasukan ke Perbatasan, Ultimatum Israel

Yordania menyatakan siap berperang jika Israel terus usir warga Paletsina.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

AMMAN -- Yordania mengatakan pada Selasa (21/11/2023) bahwa militer mereka telah meningkatkan kehadirannya di sepanjang perbatasannya dengan Israel dan. Mereka mengultimatum bahwa setiap upaya Israel untuk memaksa warga Palestina menyeberangi Sungai Yordan akan jadi deklarasi perang. Perdana Menteri Bisher Khasawneh mengatakan negaranya akan menggunakan "segala cara yang mereka bisa" untuk...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement