Sejak masa pra-Islam, bangsa Arab telah memiliki tradisi lisan yang sangat kuat. Bagi mereka, kecerdasan seseorang tidak semata-mata diukur dengan membaca atau menulis, melainkan kemampuannya dalam berkomunikasi lisan secara efektif. Karena itu, para ahli pidato atau penyair memperoleh posisi yang terhormat di tengah masyarakat setempat. Menurut Khalid Alhelwah dalam disertasinya...
Berita Lainnya