Pemain Inter Milan Benjamin Pavard melakukan duel udara dengan pemain Salernitana Giulio Maggiore pada pertandingan sepak bola Liga Italia Serie A di stadion San Siro di Milan, Italia, Sabtu (17/2/2024) WIB. Pada pertandingan itu La Beneamata menang empat gol tanpa balas atas Salernitana. (FOTO : AP Photo/Luca Bruno)
Pemain Inter Milan Lautaro Martinez melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Salernitana pada pertandingan sepak bola Liga Italia Serie A di stadion San Siro di Milan, Italia, Sabtu (17/2/2024) WIB. Pada pertandingan itu La Beneamata menang empat gol tanpa balas atas Salernitana. (FOTO : AP Photo/Luca Bruno)
Pemain Inter Milan Denzel Dumfries (kiri) melepaskan tendangan ke gawang Salernitana pada pertandingan sepak bola Liga Italia Serie A di stadion San Siro di Milan, Italia, Sabtu (17/2/2024) WIB. Pada pertandingan itu La Beneamata menang empat gol tanpa balas atas Salernitana. (FOTO : AP Photo/Luca Bruno)
Pemain Inter Milan Davy Klaassen (kanan) berebut bola dengan pemain Salernitana Boulaye Dia pada pertandingan sepak bola Liga Italia Serie A di stadion San Siro di Milan, Italia, Sabtu (17/2/2024) WIB. Pada pertandingan itu La Beneamata menang empat gol tanpa balas atas Salernitana. (FOTO : AP Photo/Luca Bruno)
Pemain Inter Milan Marko Arnautovic melepaskan tendangan ke gawang Salernitana pada pertandingan sepak bola Liga Italia Serie A di stadion San Siro di Milan, Italia, Sabtu (17/2/2024) WIB. Pada pertandingan itu La Beneamata menang empat gol tanpa balas atas Salernitana. (FOTO : AP Photo/Luca Bruno)
Pemain Inter Milan Marko Arnautovic (kiri) berebut bola dengan pemain Salernitana pada pertandingan sepak bola Liga Italia Serie A di stadion San Siro di Milan, Italia, Sabtu (17/2/2024) WIB. Pada pertandingan itu La Beneamata menang empat gol tanpa balas atas Salernitana. (FOTO : AP Photo/Luca Bruno)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Inter Milan berhadapan dengan Salernitana dalam lanjutan Liga Italia di stadion Giuseppe Meazza, Sabtu (17/2/2024) WIB.
Pada pertandingan itu La Beneamata menang empat gol tanpa balas atas Salernitana.
Gol Inter dicetak Marcus Thuram di menit ke-17, Lautaro Martinez menit ke-19, Denzel Dumfries menit ke-40 dan Marko Arnautovic di masa injury time.
Berkat kemenangan ini, Inter kokoh di puncak klasemen Liga Italia dengan 63 poin, unggul 10 poin dari rival terdekatnya, Juventus.
sumber : AP Photo
Advertisement