Ahad 12 May 2024 01:46 WIB

Jamaah Haji akan Tempati Hotel Bintang 3-5 di Madinah

Jarak hotel yang menjadi tempat menginap jamaah paling dekat 50 meter.

Rep: Karta Raharja Ucu/ Red: Agung Sasongko
Foto: republika
Hotel jamaah haji Indonesia di Madinah, Arab Saudi

REPUBLIKA.CO.ID, MADINAH -- Jamaah Haji Indonesia akan menempati hotel bintang 3 sampai 5 di Kota Madinah. Jarak hotel yang menjadi tempat menginap jamaah paling dekat 50 meter dari Masjid Nabawi dan jarak terjauh hanya 350 meter.

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi memastikan seluruh hotel yang mereka sewa di Madinah siap digunakan jemaah gelombang pertama pada Ahad, 12 Mei 2024. 

Baca Juga

Hotel Abraj-Tabah yang berada di sektor dua akan menjadi hotel pertama yang ditempati jamaah gelombang pertama. Hotel 14 lantai dan memiliki kapasitas 388 kamar dengan total 1.512 tempat tidur, berjarak sekitar 350 meter dari pintu gerbang Masjid Nabawi.

Videografer : Karta Raharja Ucu

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement