Ahad 28 Jul 2024 18:57 WIB

Rasulullah SAW Makan 3 Buah Segar Ini Justru Dipadukan dengan Kurma, Mengapa?

Rasulullah SAW juga menyukai sejumlah buah-buahan

Red: Nashih Nashrullah
Ilustrasi semangka. Rasulullah SAW juga menyukai sejumlah buah-buahan
Foto: Dok. www.freepik.com
Ilustrasi semangka. Rasulullah SAW juga menyukai sejumlah buah-buahan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Rasulullah SAW, dalam konteks sebagai manusia biasa, mempunyai sifat jaiz, yaitu sifat yang boleh dimiliki sebagai manusia, yaitu makan dan minum.

Dalam banyak riwayat dijelaskan buah-buahan yang kerap dikonsumsi Rasulullah SAW. Berikut ini sejumlah buah-buahan yang dimakan Rasulullah SAW secara bersamaan dan dipaket beserta rahasianya menurut ulama:

Baca Juga

Pertama, mentimun dan kurma

عَنْ عَبْدِاللهِ بنِ جعفر رضي الله عنه، قَالَ‏:‏ كَانَ النَّبِيُّ صلى الله عليه وسلم يَأْكُلُ الْقِثَّاءَ بِالرُّطَبِ‏