Kamis 08 Aug 2024 15:30 WIB

In Picture: Abdi Dalem Keraton Yogyakarta Ikuti Pelatihan SAR

Pelatihan dilakukan untuk meningkatkan kesiapsiagaan tim SAR gabungan.

Red: Edwin Dwi Putranto

Abdi dalem Keraton Yogyakarta melakukan evakuasi korban saat latihan gabungan urban SAR di Alun-Alun Kidul, Yogyakarta, Kamis, (8/8/2024). Latihan gabungan penanganan bencana gempa bumi dalam kota Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) yang melibatkan tim Urban SAR DIY dan abdi dalem Keraton Yogyakarta tersebut untuk meningkatkan kesiapsiagaan tim SAR gabungan. (FOTO : ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah)

Abdi dalem Keraton Yogyakarta mengikuti latihan gabungan urban SAR di Alun-Alun Kidul, Yogyakarta, Kamis, (8/8/2024). Latihan gabungan penanganan bencana gempa bumi dalam kota Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) yang melibatkan tim Urban SAR DIY dan abdi dalem Keraton Yogyakarta tersebut untuk meningkatkan kesiapsiagaan tim SAR gabungan. (FOTO : ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Abdi dalem Keraton Yogyakarta melakukan evakuasi korban saat latihan gabungan urban SAR di Alun-Alun Kidul, Yogyakarta, Kamis, (8/8/2024).

Latihan gabungan penanganan bencana gempa bumi dalam kota Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) yang melibatkan tim Urban SAR DIY dan abdi dalem Keraton Yogyakarta tersebut untuk meningkatkan kesiapsiagaan tim SAR gabungan.

sumber : Antara Foto
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement