INDEX BERITA

Penanganan Covid-19, Sri Mulyani Beri Insentif Fiskal Rp 674 Miliar
Thursday, 24 Feb 2022 10:53 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah memberikan insentif fiskal melalui kepabeanan dan cukai. Per 18 Februari tercatat realisasinya sebesar Rp 674 miliar bidang kesehatan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pemberian insentif...

Kasus Covid-19 Diprediksi Tembus 387 Ribu per Hari pada April
Friday, 04 Feb 2022 15:13 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Pasca Sarjana Universitas YARSI Profesor Tjandra Yoga Aditama mengatakan, kasus harian Covid-19 di Tanah Air akan terus melonjak dalam beberapa bulan ke depan. Bahkan, University of...

Jumlah Kasus Covid-19 Parah di Jepang Meroket
Friday, 04 Feb 2022 15:11 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO - Kasus pasien Covid-19 parah di Jepang meroket ke angka 1.000 untuk pertama kalinya dalam empat bulan, menurut data pada Jumat (4/2/2022). Kondisi itu terjadi saat varian...

Ratusan Warga Jatim Terpapar Omicron
Thursday, 03 Feb 2022 11:51 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Dinas Kesehatan (Dinkes) Jawa Timur mencatat ada 108 orang di wilayah tsetempat yang terkonfirmasi positif Covid-19 varian Omicron. Catatan tersebut berdasarkan data yang dilaporkan Institute of...

Omicron Terus Menyebar, Klinik Antigen-PCR Penuh Kembali
Wednesday, 02 Feb 2022 16:36 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seiring peningkatan kasus Covid-19 yang didorong infeksi varian omicron dari SARS-CoV-2, jumlah warga yang menjalani tes antigen dan tes Polymerase Chain Reaction (PCR) juga bertambah banyak....

Jumlah Pasien Probable Omicron di Kota Semarang Hingga Akhir Januari 2022
Wednesday, 02 Feb 2022 16:12 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Semarang memang belum mengonfirmasi kembali temuan kasus Covid-19 varian Omicron di daerahnya. Namun seiring dengan penambahan kasus baru, jumlah sampel uji Whole...

Kasus Covid-19 Merangkak Naik, Pemkot Semarang Siapkan Pengendalian
Wednesday, 02 Feb 2022 15:53 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Angka kasus baru Covid-19 di Kota Semarang terus bertambah. Kendati angka pertambahan kasus baru ini belum terpantau signifikan, berbagai upaya untuk mengendalikan terus dilakukan oleh Pemerintah...

Cepat Menular-Masif Kasusnya, PDPI: Lonjakan Omicron Fenomena Super Spreader
Wednesday, 02 Feb 2022 15:02 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Kelompok Kerja (Pokja) Infeksi Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI), Erlina Burhan, menyebut lonjakan kasus omicron di Indonesia sebagai fenomena super spreader. Itu terkait karakteristik penyakitnya...

Reisa: Gelombang Ketiga Diprediksi Terjadi dalam Beberapa Pekan Mendatang
Tuesday, 01 Feb 2022 01:10 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara (Jubir) Pemerintah untuk Covid-19 dan Duta Adaptasi Kebiasaan Baru Reisa Broto Asmoro mengaku, pemerintah telah mencatat peningkatan kasus varian Covid-19 Omicron di Tanah Air yang...

Kasus Harian Covid-19 Bertambah Lebih dari 10 Ribu Orang
Monday, 31 Jan 2022 20:43 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Satgas Percepatan Penanganan Covid-19 melaporkan terjadi penambahan kasus positif sebanyak 10.185 orang, Senin (31/1/2022).
Sementara itu, pasien sembuh meningkat 3.290 orang, dan pasien meninggal bertambah 17 orang. (Cahya...

Update Kasus Omicron Indonesia: 2.980 Kasus per Senin
Monday, 31 Jan 2022 19:51 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan RI mengumumkan jumlah kasus positif Covid-19 varian omicron di Indonesia hingga Senin (31/1/2022) mencapai total 2.980 pasien. Penambahan kasus itu dipicu transmisi lokal maupun...

Cegah Omicron, Dinkes Magelang Intensifkan Tes PCR
Monday, 31 Jan 2022 15:37 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, MAGELANG — Sebagai langkah antisipasi potensi penularan varian Omicron, Dinas Kesehatan Kabupaten Magelang, Jawa Tengah mengintensifkan uji usap PCR bagi paparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Magelang.
Dalam...

Pakar Dunia Prediksi Setengah Populasi Dunia akan Terinfeksi Omicron
Monday, 31 Jan 2022 07:55 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Umi Nur Fadhilah Seorang ilmuwan terkemuka yang menulis dalam jurnal medis utama, Christopher Murray, mengatakan, lonjakan global dari varian omicron dapat menginfeksi setengah dari populasi dunia pada Maret 2022....

Kasus Harian Covid-19 Melonjak di Angk 12.422 Kasus Baru
Sunday, 30 Jan 2022 22:15 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah warga turun dari bus untuk menjalani isolasi (karantina) di Rusun Pasar Rumput, Manggarai, Jakarta Selatan, Ahad (30/1/2022). Satgas Penanganan COVID-19 mencatat peningkatan kasus konfirmasi positif COVID-19 pada Ahad (30/1)...

Satgas: Kasus Harian Covid DKI Capai 6.613 Orang
Sunday, 30 Jan 2022 20:17 WIB
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 melaporkan DKI Jakarta mencatatkan penambahan kasus harian terkonfirmasi positif COVID-19 terbanyak mencapai 6.613 orang hingga Ahad (30/1/2022) pukul 12.00 WIB.
Data Satgas...

MUI Minta Pemerintah Siapkan Langkah Tangani Omicron
Sunday, 30 Jan 2022 17:03 WIB
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Majelis Ulama Indonesia (MUI) meminta pemerintah melakukan langkah-langkah yang tepat dan cepat untuk menanggulangi pandemi Covid-19 varian Omicron. Tujuannya agar varian Omicron tidak menyebar luas.
Sekretaris Komisi Fatwa...

Kasus Covid Harian Capai 11 Ribu
Sunday, 30 Jan 2022 14:11 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Data Satgas COVID-19 pada Sabtu (29/1/2022) kemarin pukul 12.00 WIB, mencatat kenaikan kasus Covid-19 harian sebanyak 11.588 kasus.
DKI Jakarta masih menempati kasus konfirmasi tertinggi yaitu sebanyak 5.765,...

Rusun Daan Mogot Disiapkan Jadi Tempat Isolasi Pasien Covid-19
Sunday, 30 Jan 2022 10:07 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah Susun (Rusun) Daan Mogot, Cengkareng, Jakarta Barat, akan dijadikan tempat isolasi tambahan bagi pasien Covid-19. Hal ini dilakukan menyusul melonjaknya jumlah pasien Covid-19 di Rumah Sakit Darurat...

Epidemiolog: Batasi Perjalanan Luar Negeri, Piknik Dilarang Saja
Friday, 28 Jan 2022 18:32 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Epidemiolog dari Universitas Indonesia (UI) Tri Yunis Miko Wahyono mengatakan, perjalanan luar negeri seharusnya dibatasi untuk mereka yang memiliki keperluan mendesak saja. Hal itu mengingat banyaknya...

Ini Saran Epidemiolog Redam Lonjakan Omicron
Wednesday, 26 Jan 2022 19:12 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Angka kasus positif Covid-19 yang terjadi di Indoneisa mengalami kenaikan drastis. Epidemiolog dari Griffith University Australia, Dicky Budiman, menilai mitigasi awal, penggunaan masker serta vaksinasi lengkap...

Satgas Covid Klaim Covid-19 Terkendali Pasca-Libur Nataru
Wednesday, 26 Jan 2022 09:34 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Satgas Penanganan Covid-19 menyatakan Indonesia berhasil melewati periode libur panjang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 dengan tetap mempertahankan kondisi kasus yang terkendali. Satgas pun mengapresiasi pemerintah pusat...

Lacak Omicron Saat PTM, Siswa dan Guru Jalani Tes Usap Secara Acak
Wednesday, 26 Jan 2022 04:30 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG — Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung mulai melakukan tes usap Covid-19 secara acak kepada para siswa dan tenaga pengajar. Tes usap tersebut dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya penyebaran Covid-19 varian...

26 Orang di Jawa Timur Terpapar Omicron dari Transmisi Lokal
Tuesday, 25 Jan 2022 10:08 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAWA TIMUR — Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Jawa Timur mencatat kasus Covid-19 dari virus varian Omicron kini mencapai 26 orang dari berbagai kabupaten/kota. Dari hasil penelusuran, semuanya diketahui berasal...

Antisipasi Lonjakan Omicron, Satgas Tingkatkan Pengawasan Level Mikro
Monday, 24 Jan 2022 05:42 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Satuan Tugas Penanganan Covid-19 akan menggenjot pengawasan di level mikro untuk mengantisipasi terjadinya puncak kasus omicron yang diperkirakan akan terjadi pada Februari mendatang. Hal itu belajar dari pengalaman...

Sebabkan Pasien Meninggal, Gubes UI: Bukti Omicron tak Ringan
Sunday, 23 Jan 2022 20:29 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, Prof Tjandra Yoga Aditama mengatakan dengan adanya kasus dua pasien yang meninggal karena Omicron menunjukan bahwa tidak semua infeksi Omicron adalah...

Guru Besar FK UI: Kasus Kematian Omicron, Ekstra Waspada tapi Jangan Panik
Sunday, 23 Jan 2022 20:26 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, Prof Tjandra Yoga Aditama mengatakan dengan adanya kasus dua pasien yang meninggal karena Omicron menunjukan bahwa tidak semua infeksi Omicron...

Jangan Remehkan Omicron, Epidemiolog: Tingkat Kerawanan Sama Dengan Varian Delta
Sunday, 23 Jan 2022 20:17 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Epidemiolog Griffith University Australia Dicky Budiman mengatakan, tingkat kerawanan varian Omicron sama halnya dengan varian Covid-19 lainnya. Pernyataan ini menanggapi meninggalnya dua pasien kasus konfirmasi Omicron meninggal...

Epidemiolog-IDAI Sarankan Pemerintah Kembali Berlakukan WFH dan Tunda PTM 100 Persen
Sunday, 23 Jan 2022 20:11 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Epidemiolog Griffith University Australia Dicky Budiman menyarankan pemerintah kembali meningkatkan ketentuan bekerja dari rumah atau work from home (WFH) mengingat lonjakan kasus Covid-19 yang terus meningkat....

Kasus Covid-19 Kembali Melonjak, Legislator: Siapkan Rem Darurat
Sunday, 23 Jan 2022 19:53 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi IX DPR RI Kurniasih Mufidayati meminta agar Kemenkes segera meningkatkan kewaspadaan dan antisipasi maksimal terjadinya lonjakan kasus positif Covid-19. Hal ini menyusul lonjakan kasus...

Satgas: Pemerintah Berupaya Keras Menekan Lonjakkan Kasus Covid-19
Sunday, 23 Jan 2022 19:44 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan, pemerintah berupaya keras melakukan perbaikan berkelanjutan demi menekan penularan virus di masyarakat. Untuk ke depannya, kebijakan akan terus...

Tiba di Bandara Juanda, Dua Pekerja Migran Indonesia Positif Covid-19
Sunday, 23 Jan 2022 17:34 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA — Sebanyak 129 pekerja migran Indonesia tiba di Bandara Internasional Surabaya di Juanda, Sidoarjo, Jawa Timur. Setelah melalui proses screening atau pemeriksaan virus corona (Covid-19), dua di antaranya diumumkan...

Travel Bubble Diberlakukan Bagi Pembalap dan Kru Moto GP di Mandalika
Saturday, 22 Jan 2022 17:04 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, NUSA TENGGARA BARAT — Pemerintah memberikan aturan khusus dengan skala prioritas bagi pelaku perjalanan luar negeri untuk gelaran Moto GP Mandalika mendatang. Aturan khusus itu terutama berlaku bagi kru dan...

Jelang Puncak Omicron, PERSI: Pelayanan Pasien Bukan Sekadar Soal Tempat Tidur
Saturday, 22 Jan 2022 05:34 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI) dr Bambang Wibowo mengatakan, keterisian tempat tidur (BOR) pasien Covid-19 secara umum memang belum naik di tengah penyebaran...

Waspada, 6 Negara Ini Alami Kenaikan Tajam Kasus Omicron
Saturday, 22 Jan 2022 02:56 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru bicara Pemerintah Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menyampaikan, kasus Covid-19 varian Omicron saat ini telah terdeteksi di 150 negara. Enam negara di antaranya tercatat mengalami kenaikan...

IDI: Omicron Lebih Ringan tetapi Jangan Diremehkan
Saturday, 22 Jan 2022 00:45 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Satgas Covid-19 Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) Zubairi Djoerban mengatakan varian Omicron memang lebih ringan daripada varian Delta. Namun jangan meremehkannya, sebab tidak...

Puncak Omicron Diprediksi Februari, Satgas Minta Masyarakat Waspada
Saturday, 22 Jan 2022 00:25 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan, puncak kasus Covid-19 di Indonesia akibat varian Omicron diprediksi terjadi pada Februari. Wiku pun meminta agar potensi...

Pasien Wisma Atlet yang Melonjak 1.000 Persen dalam Sebulan Terakhir
Thursday, 20 Jan 2022 20:49 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Dian Fath Risalah, Fauziah MursidHanya dalam waktu sebulan, jumlah pasien terpapar Covid-19 yang dirawat di RSDC Wisma Atlet Kemayoran mengalami kenaikan 12 kali lipat atau naik sekitar...

Kemenkes: 882 Kasus Omicron, DKI Jakarta Penyumbang Terbanyak
Thursday, 20 Jan 2022 09:43 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melaporkan hingga Kamis (20/1/2022), sudah ada 882 kasus Covid-19 di Indonesia yang terkonfirmasi varian Omicron. Sebanyak 381 orang sudah dinyatakan sembuh atau telah negatif...

Siswa Diimbau Disiplin Terapkan Protokol Kesehatan di Sekolah
Wednesday, 19 Jan 2022 22:25 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pemerintah mengimbau siswa tetap waspada terhadap penyebaran Covid-19 di sekolah. Hal itu berkaitan dengan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) yang sudah dilakukan secara terbatas.
Juru Bicara Pemerintah intui Covid-19...

Empat Kasus Omicron Ditemukan di Kota Tangerang
Wednesday, 19 Jan 2022 17:40 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Wali Kota Tangerang Arief Wismansyah menyampaikan, ada sebanyak empat kasus Covid-19 varian Omicron di Kota Tangerang, Banten. Empat kasus Omicron itu merupakan pertama kalinya muncul di wilayah...

Antisipasi Omicron, Jokowi Minta Masyarakat tak ke Luar Negeri
Tuesday, 18 Jan 2022 20:37 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Presiden Joko Widodo mengatakan Indonesia tengah menghadapi tren kenaikan kasus harian Covid-19 varian Omicron.
Jokowi pun mengimbau masyarakat untuk tidak bepergian ke luar negeri jika tidak ada urusan...

Omicron Mulai Masuk ke Madiun
Tuesday, 18 Jan 2022 16:31 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, MADIUN — Tiga orang warga Kabupaten Madiun dinyatakan positif Covid-19 varian Omicron, dan satu pasien lagi masih menunggu hasil tes laboratorium di Surabaya, meski hasil tes PCR sudah positif.
Saat...

Menko PMK Sebut Mobilitas dan Peningkatan Kasus Covid Terkendali
Tuesday, 18 Jan 2022 14:18 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan mobilitas di masa Natal dan tahun baru 2022 dapat dikendalikan dengan baik.
Kendati demikian, ia menyebut...

Nadiem Makarim Tegaskan PTM 100 Persen Bersifat Kondisional
Monday, 17 Jan 2022 19:21 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim mengatakan, kebijakan pembelajaran tatap muka (PTM) 100 persen hanya berlaku di zona Covid-19 level 1 dan 2. Artinya, kebijakan...

Menkes: Kenaikan Kasus Omicron Cepat Mencapai Puncak
Sunday, 16 Jan 2022 20:57 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengemukakan bahwa kenaikan kasus Omicron akan cepat mencapai puncak kasus, yakni dalam kisaran sejak 35-65 hari dari awal penularan. "Di rapat...

Dicurigai Terpapar Omicron, Dua Warga Bandung Dites Whole Genome Sequensing
Sunday, 16 Jan 2022 17:30 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung mengungkapkan dua orang warga Bandung telah dites Whole Genome Sequensing (WGS) karena diduga terpapar Covid-19 varian Omicron. Hasil tes tersebut sampai...

Sejumlah Negara Alami Kenaikan Kasus Kematian karena Omicron
Wednesday, 12 Jan 2022 08:50 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Pemerintah Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menyampaikan, kasus varian Omicron di dunia saat ini tengah mengalami kenaikan signifikan selama dua minggu terakhir. Penambahan kasus ini...

Hadapi Omicron, DIY Terus Percepat Vaksinasi Kelompok Rentan
Wednesday, 12 Jan 2022 02:40 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pemerintah Daerah (Pemda) DIY terus mempercepat vaksinasi Covid-19 terutama untuk kelompok rentan, seperti vaksinasi lansia dan vaksinasi anak usia 6-11 tahun. Percepatan ini dilakukan untuk menghadapi penyebaran...

Antisipasi Omicron, Kota Sukabumi Perkuat 3T Terutama Testing
Wednesday, 12 Jan 2022 02:30 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Kota Sukabumi berupaya menggencarkan upaya antisipasi penyebaran varian baru Covid-19, Omicron. Caranya dengan memperkuat 3T yakni testing, tracking dan treatment. "Kami melakukan sejumlah upaya dalam menghadapi Omicron,"...

Omicron Masuk Jawa Barat, PTM Tetap Berjalan
Wednesday, 12 Jan 2022 01:30 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil atau Emil, mengatakan pembelajaran tatap muka (PTM) di Jawa Barat tetap berjalan. Meskipun ada belasan warga di Provinsi Jawa Barat yang terdeteksi...
