INDEX BERITA

Tips Cegah Covid-19 di Ruang Kerja
Sunday, 13 Feb 2022 12:10 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menurut Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Prof Dr Zubairi Djoerban, pekerja yang masih menerapkan Work Form Office (WFO) akan mudah terpapar Covid-19 apabila masih...

Reisa: 3M Efektif Tekan Kasus Berbagai Penyakit di Dunia
Wednesday, 10 Nov 2021 20:31 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perilaku memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan terbukti efektif menurunkan sejumlah kasus penyakit di berbagai daerah di Indonesia maupun dunia. Jadi, bukan Covid-19 saja yang...

Meski Keterisian Menurun, Pemprov Tetap Perkuat RS Covid-19
Thursday, 25 Mar 2021 18:47 WIB
REPUBLIKA.CO.ID,BANDUNG--Pemerintah Daerah (Pemda) Provinsi Jawa Barat (Jabar) intens meningkatkan kapasitas ruang isolasi di rumah sakit (RS) rujukan Covid-19, meski tingkat keterisian rumah sakit di Jabar terus menurun.
Menurut Sekretaris Daerah...

Pakar: Pandemi Jadi Lebih Lama tanpa Adanya Kedisiplinan
Thursday, 29 Oct 2020 16:32 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Anggota Tim Pakar Universitas Lambung Mangkurat (ULM) untuk Percepatan Penanganan Covid-19, Hidayatullah Muttaqin, mengatakan, pemerintah harus disiplin menerapkan kebijakan yang tepat dalam pengendalian pandemi Covid-19. Di...

Tren yang Menurun di Provinsi Prioritas Penanganan Covid-19
Wednesday, 07 Oct 2020 16:53 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Antara
Hari ini (7/10), tercatat tambahan 4.538 kasus positif Covid-19 di Indonesia. Tambahan kasus tersebut menjadikan total kasus positif di Tanah Air mencapai angka 315.714.

Satgas Covid Minta Masyarakat Hindari Kerumunan
Wednesday, 23 Sep 2020 01:57 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Pemerintah Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito meminta masyarakat agar menghindari kerumunan untuk mencegah tertularnya Covid-19. Selain itu, masyarakat juga diminta agar mengurangi kontak fisik dan menghindari...

Polres Gresik Luncurkan Mobil Pemburu Pelanggar Protokol
Wednesday, 16 Sep 2020 20:49 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Aparat Kepolisian Resor (Polres) Gresik meluncurkan Mobil Pemburu Pelanggar Protokol Covid-19. Peluncuran untuk meningkatkan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan serta pengendalian pandemi di wilayah setempat. Kapolres Gresik...

Ini Syarat Daerah yang Akan Menerapkan New Normal
Wednesday, 03 Jun 2020 22:10 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah kembali menekankan bahwa penerapan new normal tidak akan serentak di seluruh daerah di Indonesia. Keputusan sepenuhnya berada di kepala daerah.
Ada dua syarat utama yang menjadi...

Masker Wajah tak Cukup Melindungi dari Covid-19
Wednesday, 29 Apr 2020 09:20 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JEDDAH -- Kementerian Kesehatan Arab Saudi Dr Mohammed Al-Abd Al-Aly mengatakan masker wajah tidak cukup untuk melindungi seseorang dari tertular virus corona. Yang paling penting kata dia, adalah mempraktikkan...

Gubernur Erzaldi Edukasi Covid-19 ke Warga Tanjung Pura
Tuesday, 21 Apr 2020 21:59 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SUNGAI SELAN -- Kehadiran Gubernur Erzaldi Rosman di Desa Tanjung Pura, Kecamatan Sungai Selan, Kabupaten Bangka Tengah, Selasa (21/4) dalam rangka Pelaksanaan Kegiatan Pembagian Sembako ke masyarakat sekitar...

Pembatasan Jumlah Pengunjung Toko Demi Jaga Jarak
Monday, 30 Mar 2020 22:46 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Penerapan kaidah jaga jarak atau physical distancing sebagai upaya pencegahan penyebaran wabah Corona tidak sepenuhnya disadari dan dilakukan warga. Di toko-toko pun penerapan kaidah ini masih setengah...

Jaga Jarak Lebih Penting dari Penyemprotan Disinfektan
Monday, 30 Mar 2020 21:25 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) Prof Ari Fahrial Syam mengatakan, menjaga jarak fisik dan menghindari percikan ludah (droplet) lebih penting dari penyemprotan disinfektan untuk mencegah penularan...
