Tomas Holes dari Republik Ceko, kanan, dan Jack Grealish dari Inggris mengejar bola pada pertandingan grup D kejuaraan sepak bola Euro 2020 antara Republik Ceko dan Inggris, di stadion Wembley di London,  Rabu (23/6) dini hari WIB.

Grealish Lewatkan Laga Kontra Jerman

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Manajer tim nasional Inggris, Gareth Southgate akan kembali melakukan rotasi untuk timnya. Dia melakukan perubahan ini untuk melawan Jerman di Stadion Wembley, London, Selasa (29/6).  Inggris belum kebobolan di turnamen ini. Namun Southgate ingin bermain dengan formasi yang mirip seperti saat timnya melawan Belgia Oktober lalu. Itu artinya Harry Maguire akan tetap pada posisinya sebagai bek kiri dengan John...

Reaksi Kylian Mbappe dari Prancis setelah gagal mencetak gol pada pertandingan babak 16 besar Piala Eropa 2020 antara Prancis dan Swiss di stadion National Arena, di Bucharest, Rumania, Selasa (29/6) dini hari WIB.

Selasa , 29 Jun 2021, 10:20 WIB

Deshcamps Larang Siapapun Salahkan Mbappe

Penjaga gawang Swiss Yann Sommer merayakan penyelamatan tendangan penalti Kylian Mbappe dari Prancis selama pertandingan babak 16 besar Piala Eropa 2020 antara Prancis dan Swiss di stadion National Arena di Bucharest, Rumania, Selasa (29/6) dini hari WIB.

Selasa , 29 Jun 2021, 08:31 WIB

Kiper Swiss Puas Bisa Gagalkan Penalti Mbappe 

Manajer Jerman Joachim Loew melambaikan tangan saat ia berjalan di dekat touchline sebelum pertandingan grup F kejuaraan sepak bola Euro 2020 antara Jerman dan Hongaria di stadion arena sepak bola di Munich, Jerman, Rabu, 23 Juni 2021.

Selasa , 29 Jun 2021, 07:02 WIB

Guendogan Diragukan Tampil Lawan Inggris

 Kevin De Bruyne (tengah) dari Belgia meninggalkan lapangan setelah cedera saat pertandingan sepak bola babak 16 besar UEFA EURO 2020 antara Belgia dan Portugal di Seville, Spanyol, 27 Juni 2021.

Selasa , 29 Jun 2021, 00:12 WIB

Cedera De Bruyne dan Hazard tak Parah, tapi...

Bek Kroasia Borna Barisic (kiri).

Senin , 28 Jun 2021, 16:43 WIB

Bek Kroasia Nikmati Status Underdog Lawan Spanyol

Raheem Sterling (kiri) dan Kai Havertz akan beradu dalam laga Inggris vs Jerman di 16 besar Euro 2020..

Senin , 28 Jun 2021, 05:57 WIB

Infografis Inggris Vs Jerman: Final Dini

Babak 16 besar Piala Eropa 2020, Prancis vs Swiss

Senin , 28 Jun 2021, 04:36 WIB

Prancis vs Swiss; Misi Sulit Swiss

 Romelu Lukaku (tengah) dari Belgia mencetak keunggulan 2-0 saat laga penyisihan grup B UEFA EURO 2020 antara Finlandia melawan Belgia di St.Petersburg, Rusia, 21 Juni 2021.

Ahad , 27 Jun 2021, 18:42 WIB

Ancaman Itu Bernama Lukaku

Kapten Wales, Gareth Bale.

Sabtu , 26 Jun 2021, 08:22 WIB

Bale Tegaskan Wales Fokus Lawan Denmark

Pemain Italia Giorgio Chiellini (kiri) memberikan ban kapten kepada rekan setimnya Leonardo Bonucci sebelum meninggalkan lapangan saat pertandingan grup A kejuaraan sepak bola Euro 2020 antara Italia dan Swiss di stadion Olimpiade di Roma, Kamis (17/6) dini hari WIB.

Striker Austria: Saya tak Takut Chiellini-Bonucci

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Striker Austria Marko Arnautovic menegaskan tak takut kepada dua bek senior Italia Giorgio Chiellini dan Leonerdo Bonucci. Kedua pemain tersebut salah satu bek tangguh di dunia dan mereka telah lama bersama dalam satu klub yaitu Juventus. Austria akan menghadapi Italia dalam pertandingan babak 16 besar Piala Eropa, di Stadion Wembley, Ahad (27/6) dini hari WIB. Melawan salah satu...

Karim Benzema dari Prancis mencetak gol penyeimbang dari titik penalti pada pertandingan sepak bola babak penyisihan grup F UEFA EURO 2020 antara Portugal dan Prancis di Budapest, Hongaria, 23 Juni 2021.

Kamis , 24 Jun 2021, 08:46 WIB

Portugal Kecewa Prancis Dapat Penalti

Leon Goretzka (kanan) dari Jerman merayakan setelah mencetak 2-2 selama pertandingan sepak bola babak penyisihan grup F UEFA EURO 2020 antara Jerman dan Hongaria di Munich, Jerman, 23 Juni 2021.

Kamis , 24 Jun 2021, 08:40 WIB

Loew Semringah Tim Panser Lolos ke Fase Gugur

Pemain Denmark merayakan setelah Andreas Christensen mencetak gol ketiga timnya selama pertandingan grup B kejuaraan sepak bola Euro 2020 antara Rusia dan Denmark di stadion Parken di Kopenhagen, Denmark, Senin, 21 Juni 2021.

Selasa , 22 Jun 2021, 17:38 WIB

Lumat Rusia, Denmark Berhasil Lolos 16 Besar