Advertisement
#5-juta-tanah-terlantar
Sabtu , 29 Mar 2014, 20:22 WIB
Potensi Tanah Terlantar Capai 7,5 Juta Hektare
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyelenggaraan reformasi agraria tidak hanya ditujukan untuk kegiatan pertanian semata, melainkan untuk kegiatan pembangunan yang terkait dengan kesejahteraan masyarakat. Direktur Penatagunaan Tanah Badan Pertanahan Nasional (BPN)...