#abba-voyage
Senin , 30 May 2022, 17:47 WIB
ABBA Tampil Sebagai Avatar Saat Konser di London
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Grup asal Swedia ABBA memberikan pertunjukan spesial dan langka di hadapan para penggemar yang memadati Queen Elizabeth Olympic Park London pada Jumat (27/5/2022). Konser bertajuk “ABBA Voyage”...
Kamis , 28 Oct 2021, 13:40 WIB
Usai Album Voyage, ABBA Bubar untuk Selamanya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Meski telah menghadirkan musik baru dan seharusnya akan melakukan tur pada 2022, ABBA mengumumkan bahwa mereka benar-benar bubar. Kelompok musik pop asal Swedia ini memastikan bahwa pembubaran kali ini akan berlangsung untuk selamanya.ABBA pertama kali debut pada 1972 dengan beranggotakan Agnetha Faltskog, Bjorn Ulvaeus, Benny Andersson, dan Anni-Frid Lyngstad. Mereka lalu memutuskan untuk berpisah pada 1982.Namun,...