#abdou-diallo
Sabtu , 30 Jan 2021, 05:55 WIB
Marco Verratti dan Abdou Diallo Positif Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Paris Saint-Germain (PSG) mengumumkan kedua pemain mereka, Marco Verratti dan Abdou Diallo, positif terjangkit Covid-19. Kabar buruk ini disampaikan PSG pada Sabtu (30/1) dini hari WIB. "Marco Verrati...
Rabu , 17 Jul 2019, 06:10 WIB
PSG Resmi Boyong Abdou Diallo dari Dortmund
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jawara Liga Prancis Paris Saint-Germain (PSG) secara resmi mengumumkan kedatangan bek Abdou Diallo dari Borussia Dortmund pada Selasa (16/7). Pihak PSG tak mengungkapkan berapa harga yang harus dibayarkan untuk mendatangkan bek berdarah Prancis itu. Namun Diallo disebutkan menandatangani kontrak berdurasi lima tahun hingga 30 Juni 2024. Laporan sejumlah media Eropa menyebutkan PSG merogoh kocek sedikitnya 32 juta...