#afghanistan-bom
Senin , 15 Jun 2015, 03:16 WIB
Ledakan Bom Tewaskan Kepala Distrik di Afghanistan
REPUBLIKA.CO.ID, ISHKASHIM -- Juru Bicara Gubernur Provinsi Takhar Utara Senatullah Tumor mengatakan, telah terjadi pemboman di daerah Afghanistan utara, Ahad (14/6). Ledakan tersebut menewaskan empat orang termasuk kepala distrik...
Selasa , 14 May 2013, 23:01 WIB
Bom Tewaskan Empat Prajurit AS di Afghanistan Selatan
REPUBLIKA.CO.ID, KANDAHAR, AFGHANISTAN -- Empat prajurit AS yang tergabung dalam pasukan koalisi pimpinan NATO tewas pada Selasa (14/5) sore, akibat ledakan bom pinggir jalan di Provinsi Kandahar, Afghanistan Selatan. "Empat prajurit Amerika tewas di Daerah Hashaqi, Kabupaten Zharay, sekitar pukul 15.00 waktu setempat, Selasa, saat satu patroli tentara asing melindas Peledak Rakitan (IED) di daerah tersebut," kata Juru Bicara Pemerintah...