#akp-bambang-wahyudi
Rabu , 07 Nov 2012, 20:55 WIB
Polisi Tangkap Orang Tua Buang Bayi
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Anggota kepolisian dari Polresta Bekasi Kabupaten, Jawa Barat, berhasil menangkap dua orang pelaku penelantaran bayi pada Jumat (2/11) di Kampung Mariuk RT 002 RW 008, Desa...
Selasa , 02 Oct 2012, 23:53 WIB
Mogok Nasional, Polresta Bekasi Turunkan Ribuan Personel
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Polresta Bekasi melakukan pengamanan di 23 titik terkait aksi mogok nasional (monas) buruh di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (3/10) esok. Pengamanan dilakukan dengan menurunkan 2.331 personel. Kepala Bagian (Kabag) Hubungan Masyarakat (Humas) Polresta Bekasi, Ajun Komisaris Polisi (AKP) Bambang Wahyudi mengatakan, meski aksi dilakukan damai, pengamanan tetap dilakukan untuk mengendalikan jumlah massa yang mencapai jutaan buruh....