Advertisement
#akses-kelistrikan
Jumat , 07 Apr 2023, 16:57 WIB
PLN Siapkan Pasokan Listrik EBT 4.000 MW untuk Hilirisasi Industri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT PLN (Persero) siap menyediakan pasokan listrik sebesar 4.000 megawatt (MW) berbasis energi baru terbarukan (EBT) guna mendukung percepatan hilirisasi industri. Melalui kerja sama co-investment, PLN menggandeng...