#aksi-buruh-bandung
Selasa , 21 Nov 2017, 14:27 WIB
Saat Kapolsek Bandung Wetan Joget Bareng Buruh
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Ribuan buruh menggelar aksi damai di depan Gedung Sate, Selasa (21/11). Selain berorasi, buruh mengisi aksinya dengan berjoget dangdut. Bahkan Kapolsek Bandung Wetan, Kompol Hidayatullah ikut...
Senin , 01 May 2017, 12:37 WIB
Buruh Masih Bawa Anaknya Ikut Aksi ke Balai Kota Bandung
REPUBLIKA.CO.ID,REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Perayaan Hari Buruh Internasional May Day di Kota Bandung masih diwarnai dengan sejumlah buruh perempuan yang mengikutsertakan anaknya dalam aksi unjukrasa. Ratusan buruh tersebut, berunjuk rasa di Balai Kota Bandung, untuk menuntut kesejahteraan. "Di rumah tidak ada yang ngasuh, jadi bawa ke sini (Balai Kota Bandung, Red). Bapaknya kebetulan ada proyek membangun rumah," ujar salah satu buruh dari Federasi Serikat Pekerja...
Senin , 01 May 2017, 10:59 WIB
Polisi Siapkan Pasukan Antiteror Amankan May Day di Bandung
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pasukan antiteror ikut siaga mengawal pengamanan aksi...
Senin , 01 May 2017, 10:40 WIB
Polisi Amankan May Day di Balai Kota Bandung
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Puluhan personel kepolisian berjaga di depan pintu...