Advertisement
#aksi-geng-motor-sukabumi
Sabtu , 27 Nov 2021, 19:39 WIB
Pendekar Silat Sukabumi Siap Bantu Aparat Hadapi Geng Motor
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Para pendekar silat di Kota Sukabumi dan sekitarnya mendeklarasikan diri membantu pemerintah dalam menghadapi masalah geng motor. Dalam beberapa pekan terakhir, warga diresahkan dengan informasi kekerasan...