Advertisement
#aksi-nyata-pan
Senin , 15 Jul 2013, 14:25 WIB
Desy Ratnasari Siap Mundur dari Dunia Hiburan
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Desy Ratnasari siap meninggalkan dunia hiburan. Desy siap meninggalkan dunia yang membesarkan namanya jika niatannya menjadi wakil rakyat di Senayan bisa terpenuhi. "Harus (tinggalkan dunia hiburan)...
Jumat , 12 Jul 2013, 07:00 WIB
Bagi Makanan Berbuka, Eko 'Patrio' Rela Hujan-hujanan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sama dengan umat muslim lainnya, artis yang juga anggota DPR Eko 'Patrio' menyambut suka cita datangnya bulan suci Ramadhan 1434 Hijriyah. Tidak hanya melaksanakan kewajiban, Eko mengisi bulan Ramadhan dengan saling berbagi.Salah satunya dengan melakukan aksi sosial membagikan makanan dan minuman untuk berbuka."Ini adalah aksi nyata kita dengan membagikan makanan di lampu merah Tendean. Kasihan mereka yang...