Tulisan tangan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri yang mengajukan diri sebagai amicus curiae atau sahabat pengadilan ke Mahkamah Konstitusi (MK).

Tokoh yang Mengajukan Amicus Curiae di MK Kian Bertambah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Para tokoh yang mengajukan diri sebagai amicus curiae atau sahabat pengadilan ke Mahkmah Konstitusi (MK) terus bertambah. Diantara yang terbaru, delapan perwakilan dari Petisi 100 dan Front Penegak Daulat Rakyat (F-PDR) mengajukan ke MK pada Kamis (18/4/2024).  Kedelapannya adalah Jenderal (Purn) TNI Tyasno Sudarto (mantan Kepala Staf TNI-AD), Dr Marwan Batubara (mantan Senator/anggota DPD RI Utusan Jakarta), Letjen...

Mantan Hakim Agung yang kini menjadi Guru Besar Universitas Krisnadwipayana (Unkris), Prof Gayus Lumbuun.

Guru Besar Unkris Prof Gayus Ingatkan Akademisi Harus Independen dalam Sidang Bharada E

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Guru Besar Universitas Krisnadwipayana (Unkris) Prof Gayus Lumbuun mengingatkan agar kaum akademisi harus independen dalam menyikapi kasus di peradilan. Prof Gayus menanggapi kemunculan sekelompok guru besar yang menamakan diri sebagai Aliansi Akademisi Indonesia (AAI) yang kemudian ‘turun gunung’, bertindak sebagai amicus curiae dalam persidangan kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J.AAI bahkan secara khusus...