#anggota-dprd-purwakarta
Selasa , 22 Nov 2022, 05:02 WIB
Polisi Tangkap Anak Anggota DPRD Purwakarta
REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Kepolisian Resor (Polres) Purwakarta, Jawa Barat, menangkap anak anggota DPRD setempat berinisial FFR karena diduga terlibat dalam penyalahgunaan narkotika. "FFR ditangkap di rumah temannya berinisial DJ, di...
Rabu , 03 Aug 2022, 13:06 WIB
Anggota DPRD Purwakarta Pemakai Sabu Diserahkan ke BNN
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Anggota DPRD Purwakarta berinisial YN yang ditangkap polisi dalam kasus dugaan penyalahgunaan narkotika diserahkan ke Badan Narkotika Nasional (BNN) Karawang untuk menjalani assesment. Sebelumnya, pada Ahad (31/7/2022) lalu, ia diamankan bersama rekannya LA dan WW di sebuah rumah di Ciganea. Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Ibrahim Tompo mengatakan assesment atau penilaian dilakukan kepada yang bersangkutan untuk...