Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengkubuwono X.

Safari Syawalan, Sultan Tekankan Pembangunan Aeropolis Hingga Bansos Lansia

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA — Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X menekankan tiga hal penting dalam Safari Syawalan yang dilakukan ke Kabupaten Kulon Progo, Senin (22/4/2024). Tiga hal tersebut yakni pembangunan aeropolis, pertumbuhan UMKM, dan bantuan sosial bagi lansia.  Sultan menekankan bahwa tiga penting tersebut merupakan fokus utama yang harus diperhatikan. Dikatakan Sultan, seperti kesepakatan bersama mengenai aeropolis YIA, Pemerintah Kabupaten Kulon...

Calon penumpang pesawat antre untuk lapor diri di konter pelaporan Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Kamis (8/2/2024). PT Angkasa Pura II Cabang Bandara Soekarno-Hatta mencatat puncak perjalanan liburan panjang Isra Mikraj dan Imlek melalui Bandara Soetta terjadi pada Kamis (8/2) dengan total 1.020 penerbangan dan jumlah penumpang sebanyak 159.554 orang.

AP II Prediksi Jumlah Penumpang Capai 943.747 Orang Saat Libur Panjang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Angkasa Pura II (Persero) atau AP II memperkirakan jumlah penumpang pesawat  mencapai 943.747 orang pada libur panjang peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW dan tahun baru Imlek 2024 pada 8-11 Februari."Pada long weekend 8-11 Februari 2024, kami memperkirakan pergerakan penumpang rute domestik dan internasional di 20 bandara yang dikelola AP II secara kumulatif mencapai 943.747...