#anonymous-indonesia
Jumat , 22 Nov 2013, 18:07 WIB
Polri: Peretas Situs Australia Belum Tentu Orang Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peretas situs The Reserve Bank of Australia dan Australian Federal Police belum tentu orang Indonesia. Meski disebutkan pelakunya adalah anggota kelompok Anonymous Indonesia. "Ini harus diteliti dulu...
Jumat , 15 Nov 2013, 14:08 WIB
Menkominfo Anggap Isu Hacker Indonesia Serang Australia Simpang Siur
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menkominfo Tifatul Sembiring menganggap adanya serangan balas dendam di dunia maya dari hacker Indonesia ke situs di Australia masih simpang siur. Apalagi Australia tidak mengakui adanya peretasan oleh para hacker Indonesia. Namun, ia tetap menilai, peretasan sebagai pelanggaran hukum. Di Indonesia pun sudah ada aturan yang terdapat dalam UU Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE). "Di dalam negeri...
Ahad , 03 Nov 2013, 21:58 WIB
Indonesia Disadap, Anonymous Balas Retas Laman Bisnis Australia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Para peretas yang mengaku ada kaitannya...
Rabu , 30 Jan 2013, 10:43 WIB
Hacker Anonymous Berang, Retas Situs Pemerintah Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kelompok hacker Anonymous dilaporkan meretas sejumlah...