Advertisement
#antusiasme-vaksinasi-menurun
Rabu , 03 Aug 2022, 11:04 WIB
Antusiasme Warga Bogor untuk Vaksinasi Booster Dinilai Menurun
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto, mengakui antusiasme masyarakat untuk vaksinasi dosis ketiga atau booster menurun. Saat ini, menurutnya masyarakat sulit diajak untuk hadir ke gerai vaksinasi...