APBD - ilustrasi

Sidang Paripurna Sahkan APBD DKI 2020 Disepakati 11 Desember

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta bersama Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyepakati sidang paripurna untuk mengesahkan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) DKI Jakarta 2020 pada 11 Desember 2019 mendatang. Dengan disepakatinya sidang paripurna ini, DPRD dan Pemprov DKI ingin menunjukkan komitmennya merampungkan segera pembahasan APBD 2020 agar tidak molor hingga akhir tahun 2019. Anggota DPRD DKI Syarif...

Kepala Dinas Pengelolaan Keuangan dan Pajak Daerah (DPKPD) Kota Surabaya, Yusron Sumartono (kanan) menggelar jumpa pers terkait pembayaran THR ASN di Kantor Humas Pemkot Surabaya, pada Jum’at, (8/6).

Pemkot Surabaya Bayar THR PNS tanpa Tunjangan

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Tunjangan Hari Raya (THR) di Kota Surabaya yang dialokasikan untuk membantu memenuhi kebutuhan PNS saat merayakan idul fitri dipastikan cair. Namun, THR yang fibayarkan tersebut di dalamnya tidak termasuk Tunjangan Perbaikan Penghasilan (TPP) atau hanya gaji pokok saja. Kepastian pencairan THR yang diberikan kepada 13 ribu lebih PNS di Kota Pahlawan ini disampaikan Kepala Dinas Pengelolaan Keuangan...