Presiden RI Joko Widodo meminta penyusunan anggaran mengakomodasi program presiden terpilih.

Menkeu: Kenaikan Gaji PNS 2025 akan Diumumkan Presiden Terpilih Prabowo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan rencana kenaikan gaji pegawai negeri sipil (PNS) tahun 2025 akan diumumkan presiden terpilih Prabowo Subianto. Adapun Sri Mulyani menghadiri rapat terbatas yang dipimpin Presiden Jokowi dengan para menteri Kabinet Indonesia Maju. "Nanti juga presiden terpilih akan menyampaikan ya," kata Menkeu saat memberikan keterangan pers di Kantor Presiden Jakarta, Senin (5/8/2024). Dalam sambutannya, Presiden...