#arema-kalahkan-persib
Senin , 29 Nov 2021, 15:48 WIB
Pelatih Arema Apresiasi Penampilan Pemainnya Vs Persib
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Arema FC berhasil menaklukkan Persib Bandung di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Ahad (28/11). Kemenangan itu pula membuat Arema menyalip Persib di klasemen sementara Liga 1 2021/2022.Pelatih...
Ahad , 28 Nov 2021, 23:18 WIB
Arema FC Taklukan Persib Bandung 1-0
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG – Arema FC memenangkan laga dari Persib di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Ahad (28/11). Gol Dendi terjadi di menit 18 yang membuat Arema menang 1-0 atas Persib. Persib Bandung kehilangan setidaknya enam pemainnya. Pelatih Persib, Robert Rene Alberts membuat rotasi di lini belakang dengan menyimpan Achmad Jufriyanto dan Supardi sebagai duet tengah. Sementara di kubu Arema yang kehilangan pemainnya membuat...