#argentina-juara
Rabu , 21 Dec 2022, 18:13 WIB
Sambutan Di Mana-Mana, Messi tak Bisa Tidur Nyeyak
REPUBLIKA.CO.ID, BUENOS AIRES--Kapten Argentina Lionel Messi tak akan bisa tidur nyenyak seperti yang diharapkan usai membawa negaranya meraih gelar Piala Dunia 2022. Pasalnya, kerumunan penggemar memenuhi sekitar rumahnya hingga dia...
Senin , 19 Dec 2022, 10:43 WIB
Kapten Prancis Merasa Kalah Bak di Pertandingan Tinju
REPUBLIKA.CO.ID, LUSAIL -- Kapten timnas Prancis Hugo Lloris mengakui kekalahan dalam final Piala Dunia 2022 atas Argentina dan Lionel Messi sebagai "kejam" dan menyamakan laga mendebarkan itu dengan "pertandingan tinju". Argentina menang 4-2 dalam adu penalti setelah final di Doha itu berakhir 3-3 sampai babak perpanjangan waktu selesai. "Seperti pertandingan tinju, kami berbalas pukulan," kata penjaga gawang yang memuji timnya setelah juara...
Senin , 19 Dec 2022, 10:13 WIB
Messi yang Abadi
REPUBLIKA.CO.ID, Sulit mendeskripsikan bagaimana luar biasanya laga final Piala...
Senin , 19 Dec 2022, 09:45 WIB
Messi Sebut Kemenangan Argetina Sebagai Mimpi Terindahnya
REPUBLIKA.CO.ID, DOHA -- Kapten tim nasional Argentina Lionel Messi...
Senin , 19 Dec 2022, 09:05 WIB
Kampung Piala Dunia di Depok Raih Juara 3 Tingkat Nasional
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Cluster Cemara Perumahan Depok Maharaja, RT...