Capres nomor urut 1 Anies Rasyid Baswedan bersama Wasekjen THN Amin Heikal Safar.

THN Amin Siap Lakukan Pendampingan Hukum di Dalam dan Luar Negeri

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim Hukum Nasional Anies Rasyid Baswedan-Abdul Muhaimin Iskandar (THN Amin) yang dipimpin Ari Yusuf Amir bersama Sekjen Thariq Thalib bersamadan Wasekjen Heikal Safar, serta ratusan advokat berkomitmen untuk melakukan pendampingan hukum dalam proses Pilpres dan Pileg 2024. Pendampingan dilakukan di dalam dan luar negeri.Menurut Wasekjen THN Amin, Heikal Safar menyampaikan, biaya penyelenggaraan Pemilu 2024 yang besar,...