#armida-salsiah-alisjahbana
Sabtu , 06 Jul 2013, 17:32 WIB
Strategi TNP2K Atasi 'Balsem' Salah Sasaran
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyaluran bantuan langsung sementara masyarakat (BLSM) sebagai kompensasi kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi di sejumlah daerah masih menuai masalah. Banyak ditemukan rumah tangga sasaran...
Selasa , 10 Apr 2012, 18:07 WIB
Pemerintah Tunda Pencairan BLSM
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Masyarakat miskin di Indonesia harus bersabar untuk menikmati dana Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM). Karena, keputusan pemerintah untuk menunda kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) berimbas pada penundaan pencairan BLSM.Menurut Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Armida Salsiah Alisjahbana, pencairan BLSM ditunda karena kenaikan BBM-nya ditunda. Selain BLSM, anggaran kompensasi yang...