#armor-toreador-tersangka-kdrt
Rabu , 14 Aug 2024, 20:36 WIB
In Picture: Tersangka Armor Toreador Gustifante Dihadirkan Dalam RIlis Kasus KDRT
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Polisi menggiring tersangka kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), penganiayaan dan kekerasan anak berinisial ATG saat konferensi pers di Polres Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu...
Rabu , 14 Aug 2024, 20:06 WIB
Pelaku KDRT Terhadap Cut Intan Didakwa Pasal Berlapis
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Polda Jabar dan Polres Bogor telah menetapkan Armor Toreador Gustifante sebagai tersangka. Armor menjadi tersangka karena melakukan kekerasan dalam rumah tanga (KDRT) terhadap selebgram Cut Intan Nabila. Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu Anggoro mengatakan, polisi telah mengamankan tiga barang bukti untuk menjerat tersangka. barang bukti tersebut yaitu dokumen pernikahan Armor Toreador dengan Cut Intan Nabila hingga rekaman CCTV. Rio menambahkan,...
Rabu , 14 Aug 2024, 12:46 WIB
Sudah Lakukan KDRT Berkali-kali, Ini Pengakuan Suami Cut Intan Nabila
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Suami Cut Intan Nabila, Armor Toreador...
Rabu , 14 Aug 2024, 12:21 WIB
Armor Toreador, Suami Selebgram Cut Intan Nabila Jadi Tersangka Kasus KDRT
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Suami dari Selebgram Cut Intan Nabila, Armor...