Advertisement
#arnold-schwarzenegger-gubernur
Rabu , 23 Jun 2021, 02:29 WIB
Arnold Schwarzenegger: Anak tak Suka Saya Jadi Gubernur
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bintang Hollywood Arnold Schwarzenegger pernah menjabat sebagai gubernur Kalifornia dari tahun 2003 hingga 2011. Namun, pilihan Arnold untuk terjun ke dunia politik rupanya tak disukai oleh...
Selasa , 22 Jun 2021, 13:40 WIB
Anak Arnold Schwarzenegger tak Suka Karier Politiknya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aktor Hollywood Arnold Schwarzenegger membuka tentang kehidupan keluarganya saat di mana ia menjabat sebagai gubernur California dari 2003 hingga 2011. Anak-anak Schwarzenegger rupanya bukanlah penggemar karier politiknya.Aktor berusia 73 tahun itu berbicara tentang sentimen keluarga dengan putri sulungnya, Katherine yang berusia 31 tahun dalam sesi wawancara Instagram "Sebelum, Selama dan Setelah Bayi". Dalam episode ke-32 Katherine...