Pelabuhan Merak

Jumat , 22 Jun 2018, 23:12 WIB

37 Persen Pemudik Belum Kembali ke Jawa

Sejumlah kendaraan melintas di ruas Tol Cipali KM 183, Cirebon, Jawa Barat, Sabtu (9/6).

Jumat , 22 Jun 2018, 22:47 WIB

Arus Balik di Tol Cipali Masih Padat

Sejumlah kendaraan melintasi jalur satu arah menuju Jakarta yang diberlakukan di ruas tol Jakarta-Cikampek, Jakarta, Selasa (19/6). Pihak kepolisian menerapkan sistem satu arah dari Tol Cipali hingga Cawang untuk mengurai kemacetan saat arus balik berlangsung.

Jumat , 22 Jun 2018, 17:10 WIB

28 Persen Pemudik Via Tol Cipali Belum Kembali ke Jakarta

Perlambatan kendaraan arus balik terpantau menjelang gerbang tol (GT) Barukan yang menjadi pintu gerbang arus lalu lintas ruas tol fungsional Kartasura- Salatiga menuju ruas tol operasional Salatiga, Selasa (19/6) malam.

Jumat , 22 Jun 2018, 16:49 WIB

Ruas Tol Fungsional Pekan Depan Ditutup Bagi Arus Balik

Pemudik menggunakan motor melintas saat arus balik Lebaran di ruas Jalan Kalimalang, Jakarta, Selasa (19/6).

Jumat , 22 Jun 2018, 15:35 WIB

MUI: Mudik Lebaran 2018 Lebih Tertib

Sejumlah kendaraan terjebak kemacetan usai keluar dari Gerbang Tol Cikarang Utama, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (20/6).

Kamis , 21 Jun 2018, 20:06 WIB

Jasa Marga Layani 461 Ribu Kendaraan Arus Balik

Rest Area Tol Cipali km 130, Jawa Barat.

Kamis , 21 Jun 2018, 13:45 WIB

Pemudik Keluhkan Kurangnya Rest Area di Tol Cipali

Sejumlah kendaraan melintasi jalur satu arah menuju Jakarta yang diberlakukan di tol Jakarta-Cikampek, di Cikopo, Purwakarta, Jawa Barat, Selasa (19/6).

Kamis , 21 Jun 2018, 08:32 WIB

Sopir Bus Keluhkan One Way di Tol Cipali Hingga Cikampek

Ratusan pemudik motor gratis pada arus balik tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara dari Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Rabu (20/6). Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyambut para penumpang dengan memberikan balon saat turun dari kapal.

Rabu , 20 Jun 2018, 14:00 WIB

Menhub Sambut Kedatangan Pemudik dengan Balon

Ilustrasi kecelakaan sepeda motor.

Rabu , 20 Jun 2018, 04:59 WIB

43 Tewas dalam 354 Kasus Laka Lantas Lebaran di Jatim

Sejumlah kendaraan melintas di ruas Tol Cipali KM 183, Cirebon, Jawa Barat, Sabtu (9/6).

Rabu , 20 Jun 2018, 03:51 WIB

Arus Balik di Cipali Naik Tajam Rabu Dinihari

Sejumlah kendaraan melintas di ruas Tol Cipali KM 183, Cirebon, Jawa Barat, Sabtu (9/6).

Arus Balik di Cipali Naik Tajam Rabu Dinihari

REPUBLIKA.CO.ID, PALIMANAN -- Arus balik kendaraan yang menuju Jakarta melalui Gerbang Tol Palimanan Utama meningkat tajam, Rabu dinihari. Antrean kendaraan mengular dua kilometer lebih di gardu, walaupun sudah dibuka 20 gardu masuk Tol Cipali.Selepas gardu tol, kendaraan bisa melaju dengan bebas dengan dibukanya empat lajur ke arah Jakarta. Rata-rata kendaraan melaju dengan kecepatan antara 80 sampai 100 kilometer per...

Sejumlah kendaraan melintas di ruas Tol Cipali KM 183, Cirebon, Jawa Barat, Sabtu (9/6).

Rabu , 20 Jun 2018, 03:51 WIB

Arus Balik di Cipali Naik Tajam Rabu Dinihari

Petugas membantu sebuah kendaraan pemudik yang tidak kuat mendaki tanjakan. (Ilustrasi)

Rabu , 20 Jun 2018, 02:30 WIB

Polisi Imbau Mobil Otomatis tidak Lewat Tanjakan Cinomati

Antrean mobil saat akan melewati jembatan Kali Kenteng, Susukan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Selasa (19/6).

Rabu , 20 Jun 2018, 01:10 WIB

Arus Balik di Kali Kenteng Terpantau Lancar

Antrean kendaraan menuju arah Puncak terlihat dari Pos Pantau Simpang Gadog, Selasa (19/6). Sistem one way mulai diberlakukan pukul 07:00.

Selasa , 19 Jun 2018, 23:40 WIB

Jalur Puncak Kembali Dua Arah, Arus Ramai Lancar

Pemudik berhenti sejenak di semi tunnel lingkar Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Selasa (19/6).

Selasa , 19 Jun 2018, 22:49 WIB

Puncak Arus Balik di Jalur Nagreg Diprediksi Besok

Sejumlah pemudik yang menggunakan sepeda motor melintas di jalur pantura Tegal karang, Palimanan, Cirebon, Jawa Barat, Selasa (21/7).

Selasa , 19 Jun 2018, 08:03 WIB

Arus Balik di Pantura Cirebon Naik Empat Kali Lipat

Tol Jakarta-Cikampek

Selasa , 19 Jun 2018, 03:40 WIB

Jasa Marga Alihkan Pengendara Arah Cikampek ke Jalur Arteri

Pengendara memperlambat laju kendaraannya saat melintasi ruas jalan Tol Cipali-Palimanan (Cipali), di Purwakarta, Jawa Barat, Rabu (13/6).

Selasa , 19 Jun 2018, 00:22 WIB

Contraflow Permanen di Tol Cipali Mulai Berlaku Hari Ini

Pantauan udara kondisi Gerbang Tol Cikarang Utama (Cikarut) pukul 15.00 WIB. Sejak H-8 (7/6) hingga Selasa (12/6) terpantau 563.083 kendaraan keluar dari Jakarta melalui Gerbang Tol Cikarut.

Senin , 18 Jun 2018, 21:16 WIB

Tol Jakarta-Cikampek Berlakukan Sistem One Way

Sejumlah pemudik bersepeda motor antre masuk ke kapal ferry. Ilustrasi

Senin , 18 Jun 2018, 18:32 WIB

Pelabuhan Gilimanuk Mulai Padat

Terminal Kampung Rambutan

Senin , 18 Jun 2018, 16:35 WIB

Arus Balik Tahun ini Berbeda dengan Sebelumnya

Kendaraan melintas satu per satu menuruni tanjakan Kali Kenteng, di ruas tol fungsional Kartasura- Salatiga, Senin (18/6). Sistem buka tutup diberlakukan pada arus balik akibat penyempitan ruas tol fungsional tersebut.

Senin , 18 Jun 2018, 16:20 WIB

Jelang Arus Balik, Waspadai Kepadatan Tol Fungsional

Kendaraan melintas satu per satu menuruni tanjakan Kali Kenteng, di ruas tol fungsional Kartasura- Salatiga, Senin (18/6). Sistem buka tutup diberlakukan pada arus balik akibat penyempitan ruas tol fungsional tersebut.

Jelang Arus Balik, Waspadai Kepadatan Tol Fungsional

REPUBLIKA.CO.ID,  SALATIGA -- Para pemudik yang akan melakukan perjalanan arus balik di wilayah Jawa Tengah perlu mewaspadai potensi kepadatan arus lalu lintas, baik di ruas tol fungsional maupun ruas tol operasional. Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Condro Kirono mengatakan, potensi kepadatan arus lalu lintas ini ada di jalur darurat Kali Kenteng, jembatan Kalikuto, Gerbang Tol (GT) Banyumanik dan Manyaran...

Kendaraan melintas satu per satu menuruni tanjakan Kali Kenteng, di ruas tol fungsional Kartasura- Salatiga, Senin (18/6). Sistem buka tutup diberlakukan pada arus balik akibat penyempitan ruas tol fungsional tersebut.

Senin , 18 Jun 2018, 16:20 WIB

Jelang Arus Balik, Waspadai Kepadatan Tol Fungsional

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi.

Senin , 18 Jun 2018, 13:48 WIB

Menhub: Waspadai Tiga Titik Rawan Kemacetan Saat Arus Balik

Pengendara mobil melintas di jalur Contraflow ke arah Cikampek di ruas Tol Jakarta-Cikampek KM 37, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Ahad (10/6).

Senin , 18 Jun 2018, 13:20 WIB

Contraflow akan Diberlakukan di Cikampek Km 47 Arah Jakarta

Kondisi jalur Puncak H+2 lebaran, Ahad (17/6). Sistem satu arah diberlakukan sejak pukul 07:00.

Senin , 18 Jun 2018, 12:23 WIB

Polres Bogor Tutup Jalan Tembus di Jalur Puncak

Arus balik dari Sukabumi ke Jakarta mengalami kemacetan di jalan Suryakencana Cibadak Kabupaten Sukabumi Senin (18/6).

Senin , 18 Jun 2018, 11:27 WIB

Siang Ini Jalur Sukabumi Menuju Jakarta Macet Parah

Sejumlah pemudik tengah menunggu keberangkatan di Stasiun Kereta Api Pasar Senen, Jakarta, Rabu (13/6).

Senin , 18 Jun 2018, 00:45 WIB

PT KAI Prediksi Puncak Arus Balik 19 dan 20 Juni

Sejumlah kendaraan terjebak kemacetan di ruas Tol Jakarta-Cikampek KM 37, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (10/6).

Senin , 18 Jun 2018, 00:18 WIB

Tol Jakarta-Cikampek Padat, Arteri Pantura Lebih Lancar

Cek kendaraan sebelum menempuh perjalanan arus balik.

Ahad , 17 Jun 2018, 00:56 WIB

Periksa Kendaraan Sebelum Perjalanan Arus Balik

Jalur utama Kota Padang-Bukittinggi terpantau ramai lancar pada Selasa (12/6) atau H-3 Lebaran 1439 H. Padahal sebelumnya kepolisian memprediksi hari ini merupakan puncak arus mudik Lebaran. Terurainya kemacetan diyakini sebagai imbas dari penataan Pasar Koto Baru selama 3 bulan terakhir.

Jumat , 15 Jun 2018, 18:00 WIB

Arus Mudik Usai, Polisi Fokus ke Lokasi Wisata

Kapolri Jenderal Tito Karnavian, saat mengunjungi Poskotis Cikopo, Kabupaten Purwakarta, Jabar, Kamis (14/6).

Jumat , 15 Jun 2018, 13:50 WIB

Saran Kapolri untuk Arus Balik