#asosiasi-kedelai-indonesia
Ahad , 08 Sep 2013, 08:35 WIB
KPK Didesak Selidiki Tata Niaga Kedelai
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Naiknya harga kedelai akibat dolar naik yang membuat perajin tempe menjerit, terjadi berulang setiap tahun. Wakil Ketua Komisi IV DPR Firman Subagyo mengendus ada unsur kejahatan...
Jumat , 06 Sep 2013, 03:37 WIB
KPPU Endus Kartel Kedelai
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengendus adanya praktik kartel dalam perdagangan komoditas kedelai di Indonesia. KPPU menemukan adanya indikasi awal kartel kedelai setelah mengundang pemerintah, yaitu Kementerian Pertanian, Kementerian Perdagangan, Kementerian Perindustrian, Perum Bulog dan beberapa institusi lainnya, para importir, dan Gabungan Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia (Gakoptindo) dalam rapat dengar pendapat di kantor KPPU, Jakarta,...