ilustrasi:asuransi jiwa - Petugas keamanan berjalan di depan berbagai logo perusahaan asuransi di kantor Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI), Jakarta, Senin (6/7/2020).

SDM jadi Kunci Kemajuan Industri Asuransi

REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Salah satu faktor utama yang diperlukan untuk menguatkan performa industri asuransi adalah peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM). Dekan Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia (FIA UI), Chandra Wijaya mengatakan, SDM adalah salah satu kunci kemajuan sektor asuransi dan industri keuangan secara keseluruhan."Saat ini, Indonesia masih kekurangan banyak SDM dengan kompetensi ekonomi dan keuangan, dan juga industri...

Arab Saudi Turunkan Biaya Asuransi Umroh Sebesar 63 Persen. Foto: ilustrasi umroh

Arab Saudi Turunkan Biaya Asuransi Umroh Sebesar 63 Persen

IHRAM.CO.ID,RIYADH — Kementerian Haji dan Umroh Arab Saudi mengumumkan menurunkan biaya asuransi komprehensif untuk jamaah umroh asing sebesar 63 persen. Dari semula 235 riyal (Rp 948 ribu) menjadi 87 riyal (Rp 350 ribu).  Dilansir dari Saudi Gazette, Selasa (17/1/2023), kabar baik ini berlaku sejak 10 Januari 2023 lalu. Polis asuransi untuk Umroh sendiri adalah kebijakan terpadu yang ditanggung oleh mereka...