Petenis putra asal Serbia, Novak Djokovic.

Novak Djokovic Mengaku Sebelumnya tak Kenal Karatsev

REPUBLIKA.CO.ID, MELBOURNE -- Novak Djokovic adalah salah satu olahragawan paling terkenal di dunia. Tetapi untuk laga semifinalnya pada Kamis (18/2), ia akan melawan petenis yang diakui tidak ia kenal sebelumnya hingga Australia Terbuka tahun ini.Petenis putra peringkat satu dunia itu bukan satu-satunya di sirkuit tenis yang sebelumnya tak pernah mendengar tentang Aslan Karatsev yang kini berada di peringkat 114...

 Daniil Medvedev of Russia reacts during his final match against Dominic Thiem of Austria at the ATP World Tour Finals tennis tournament in London, Britain, 22 November 2020.

Lolos dari Babak Kedua Australian Open, Ini Ambisi Thiem

REPUBLIKA.CO.ID, MELBOURNE — Juara US Open 2020 Dominic Thiem mengaku puas dengan permainannya pada babak kedua Australian Open yang mengantarkan dia lolos ke putaran selanjutnya meski harus berjibaku selama 93 menit di arena Margaret Court, Melbourne, Rabu (10/2).Pada laga babak kedua, unggulan ketiga ini mengalahkan petenis Jerman Dominik Koepfer 6-4, 6-0, 6-2."Saya merasa senang, saya menyukai lapangan Margaret. Hari...