Driver ojol menunggu pesanan makanan di salah satu restoran (ilustrasi). Ustadz Abdul Somad mengatakan, apabila driver ojol Muslim mendapat orderan makanan nonhalal, sebaiknya ditolak.

Driver Ojol Beragama Islam Dapat Orderan Makanan Nonhalal, Terima atau Tolak?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bekerja sebagai pengemudi ojek online daring atau merupakan sesuatu yang halal. Namun tidak menutup kemungkin driver ojol yang beragama Islam mendapatkan orderan makanan nonhalal dari sistem layanan pesan antar makanan. Pertanyaannya, apakah orderan tersebut tetap diambil atau sebaiknya ditolak saja? Menurut Ustadz Abdul Somad (UAS), kita tinggal di negeri dengan mayoritas Muslim. Meski begitu, ada juga saudara-saudara dari agama minoritas di negara ini yang sama-sama bekerja...

Ilustrasi daging babi. Babi merupakan salah satu hewan yang haram dimakan Muslim

Keringat Orang yang Memakan Babi, Apakah Juga Dihukumi Najis?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Babi adalah makanan haram dan najis, lalu apa hukum keringat orang yang memakan babi, apakah dihukumi najis pula?  Pengasuh Pondok Pesantren Daarul 'Ilmi Semarang, Habib Muhammad bin Farid Al Muthohar mengatakan keringat orang yang mengkonsumsi daging babi hukumnya suci sehingga tidak menjadi persoalan bagi orang yang bersentuhan dengannya.  Ini berdasarkan keterangan dalam kitab al-Bajuri yang menjelaskan bahwa keringat yang keluar...