Advertisement
#bahaya-kesehatan-mudik
Rabu , 29 Apr 2020, 13:09 WIB
Alasan Dokter Paru Larang Masyarakat Mudik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dokter paru-paru Rumah Sakit Persahabatan dr Andika Chandra Putra mengimbau masyarakat menaati larangan mudik. Mereka diminta tidak mencoba mencari jalur mudik alternatif guna membatasi penularan wabah...