Advertisement
#bahaya-soft-drink
Jumat , 09 Jul 2021, 18:33 WIB
Suka Minuman Bersoda? Waspadai Dampaknya pada Hati
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Minuman bersoda dan soda diet dapat memberikan dampak merugikan yang serius terhadap kesehatan hati. Sayangnya, hal tersebut belum begitu disadari oleh banyak penggemar minuman populer ini. Faktanya, soda...