Komandan KN Pulau Marore-322 Bakamla RI Letkol Bakamla Yuli Eko Prihartanto (kiri) memperlihatkan palka tempat penyimpanan ikan dari kapal ikan asing berbendera Vietnam yang ditangkap di perbatasan.

Detik-Detik Penyergapan Kapal Pencuri Ikan Berbendera Vietnam di Perbatasan

REPUBLIKA.CO.ID, BATAM--Rabu (9/8/2023), jadi malam yang bakal selalu diingat Komandan KN Pulau Marore-322 Bakamla Letkol Bakamla Yuli Eko Prihartanto. Malam itu, sekitar pukul 23.30 WIB di Batam Kepulauan Riau, telepon genggamnya berbunyi. Ada panggilan yang masuk. Setelah dilihat, ternyata itu adalah panggilan dari kantor pusat. Letkol Yuli Eko langsung bergegas memerintahkan anggotanya agar segera menghidupkan mesin kapal untuk siap-siap...

Anggota Komisi I DPR Fadli Zon di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (10/9).

Fadli: Indonesia Harus Lebih Keras Pertahankan ZEE di Natuna

REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO -- Anggota Komisi I DPR Fadli Zon mengatakan, pemerintah Indonesia harus lebih keras lagi dalam mempertahankan Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) di Natuna Utara. Hal itu merespon kabar banyak kapal asing melintasi wilayah Laut Natuna Utara. "Pemerintah harus memperkuat alutsista (alat utama sistem senjata) karena prinsip kita itu tidak boleh ada kedaulatan kita yang dilanggar. Apalagi kita ini pionir...