Advertisement
#bangunan-di-puncak
Rabu , 21 Mar 2018, 19:06 WIB
73 Ribu Bangunan di Puncak tak Miliki IMB
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan (DPKPP) Kabupaten Bogor mencatat sebanyak 73 ribu bangunan di tiga kecamatan di Puncak, Bogor, Jawa Barat, tidak memiliki Izin Mendirikan Bangunan...