Advertisement
#bangunan-makam
Jumat , 01 Oct 2021, 06:50 WIB
Ditemukan, Struktur Bangunan Kuno di Perbatasan Indramayu
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU--Warga di Blok Krasak Pulo, Desa Krasak, Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Indramayu menemukan susunan struktur bata dan sembilan makam di daerah tersebut. Penemuan tersebut bermula saat warga setempat membabat...