Relawan Pertamina Peduli bersama tim Damkar HSSE Pertamina dan tenaga medis Pertamina Bina Medika IHC turun langsung ke lokasi banjir Bekasi untuk membantu pembersihan serta memberikan layanan kesehatan bagi warga terdampak.

Relawan Pertamina Bantu Pemulihan Pasca Banjir di Bekasi

REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI – Setelah banjir besar di Bekasi mulai surut, ribuan warga masih menghadapi dampak yang tersisa. BPBD mencatat 61.648 jiwa terdampak banjir sejak Selasa (4/3/2025) hingga Rabu (5/3/2025) pekan ini. Mengantisipasi fase pemulihan dan potensi gangguan kesehatan, Relawan Pertamina Peduli bersama tim Damkar HSSE Pertamina dan tenaga medis Pertamina Bina Medika IHC turun langsung ke lokasi untuk membantu pembersihan serta...

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (5/3/2025).

Bima Arya Ungkap Presiden Prabowo Beri Atensi Khusus Banjir Bekasi

REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menyampaikan, banjir parah di Kota dan Kabupaten Bekasi, Jawa Barat pada Selasa (4/3/2025), mendapat atensi khusus dari Presiden Prabowo Subianto. Dia menyampaikan, pemikiran Prabowo tersebut disampaikan saat memberikan taklimat kepada Kabinet Merah Putih di Istana Kepresidenan Jakarta pada Selasa (4/3/2025) petang WIB. "Tadi malam ketika rapat Kabinet Merah Putih, Presiden...